Senin, 02 September 2013

Inilah galeri foto tentang keindahan pelangi diseluruh dunia.

Keindahan itu Bernama Pelangi



Pelangi (© REUTERS/Gene Blevins)
Next
Previous
REUTERS/Gene BlevinsShow Thumbnails
Previous1 of 24Next
Dua pelangi terlihat di Nipton Road setelah Badai Monsoon di Nevada, Amerika.  Pelangi atau bianglala adalah gejala optik dan meteorlogi berupa cahaya berwarna-warni yang terlihat melengkung di langit atau media lainnya. Biasanya pelangi terjadi setelah hujan deras. Pelangi biasanya dapat dilihat di sekitar air terjun. Cahaya matahari adalah cahaya polikromatik (terdiri dari banyak warna). Warna putih cahaya matahari sebenarnya adalah gabungan dari berbagai cahaya dengan panjang gelombang yang berbeda-beda. Mata manusia sanggup menyerap paling tidak tujuh warna yang dikandung cahaya matahari, yang akan terlihat pada pelangi: merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar